Selasa, 19 April 2016

SYAIR CINTA

KU TAK PERCAYA CINTA

Terlepas dari dia, jatuh pada hatimu
Sayang, Tuhan tak memberi banyak waktu pada kita
Tak bisa jaga hatiku , terlalu egois hidupmu
Dan maaf, tak bisa bersama yang menggadang-gadangkan kebebasan mutlak
Berkomitmen bersama, setiap individu memiliki kepedualian
Meski bebas melakukan kegiatanmu, kau tak bisa injak perasaanku
Berharap lebih baik, aku percayakan hatiku
Aku buta, aku belum menemukan yang tepat
Aku memang hidup untuk masa depanmu, tapi bukan buta tuli
Itu masa lalu, tidak semuanya baik
Tapi, menutup rapat masa laluapakah hubungan kita baik
Kamu salah...
Seseorang memilih sendiri, bukan tak ada yang dalam hatinya
Hanya mungkin, dia kecewa berharap lebih
Jujur saja, aku sudah kembali lelah
Seseorang tidak lagi percaya cinta itu ada
Aku kenyang kekecewaan, cukup sampai disini
bunga layu

Tidak ada komentar:

Posting Komentar